Friday, January 22, 2016

SIANIDA dalam CANGKIR
PART 1

            Baru-baru ini, para netizen  ramai membahas kasus pembunuhan yang misterius. Mirna Salihin, kopi yang diminumnya telah diracun sianida. Dosisnya 3,75 gr. Tubuh Mirna langsung bereaksi, ia mengalami kejang-kejang dan tak sadar diri, hingga akhirnya meninggal hanya dalam waktu sesaat.
          Kali ini, bukan kasus MIrna yang akan saya bahas. Sebagai seorang palajar, saya akan mengajak anda mengupas lebih dalam tentang kasus-kasus pembunuhan dengan sianida yang tentunya fiksi. Saya harap sudut pandang saya yang ringan ini sesuai dengan minat baca anda.

A.      Detektif Conan (vol 51/4-6)
          Kisah ini bermula saat Conan dkk dan Prof Agasa pergi ke pantai mencari kerang. Saat sedang asyik-asyiknya mencari kerang, mereka menemukan seseorang yang tampaknya tidak menikmati pencarian kerang. Namun, ternyata ia memang memendam masalah.
          Masalah itu akhirnya terungkap, seiring dengan terbunuhnya orang tersebut, akibat kandungan sianida dalam minumannya.
          Anda dapat membaca cerita selengkapnya pada link: http://conanianscanlation.blogspot.sg/2011/04/file-525-mencari-kerang-yang-tidak.html
          Ini baru part 1 dari artikel yang saya tulis. Tunggu part-part berikutnya, ya J

by: Roro



0 comments:

Post a Comment

Blog Archive

Powered by Blogger.

Popular Posts